DIVISI DATA DAN SURVEI TAHUN 2025


Dra. Sasminta Christina Yuli Hartanti, M.Pd.
Dra. Sasminta Christina Yuli Hartanti, M.Pd.
No
                                                TUGAS
1Menyiapkan data dan survei bidang akademik berkaitan dengan akreditasi program studi
2Mendokumentasikan dan mempublikasikan hasil kegiatan GPM
3Mendokumentasikan data dan informasi akademik yang dibutuhkan semua divisi GPM

4

Merencanakan, melakukan, dan melaporkan survei kepuasan layanan (dosen, tenaga kependidikan dan mahasiswa)  serta pemahaman visi misi fakultas

5

Mengkoordinasikan pengisian data dan dokumen di SIMUTU di level fakultas dan program studi

6Mengkoordinasikan monitoring PDDIKTI program studi selingkung fakultas/sekolah pascasarjana secara periodik
7Menyusun laporan kinerja Divisi Data dan Survei k.epada Ketua GPM
Sumber:

Keputusan Rektor Unesa 800/UN38/HK/KL/2023 tentang Penetapan Struktur Organisasi dan Uraian Jabatan Pelaksana Penjaminan Mutu Unesa